Kisaran Umur Burung Lovebird Bisa Ngekek Panjang Dan Cara Perawatannya - Bagi anda yang belum mengetahui prediksi dari kisaran Umur Burung Lovebird Bisa Ngekek Panjang pada kesempatan kali ini akan memberikan informasinya untuk anda dan juga cara perawatannya setiap hari. kurang lebih burung lovebird yang masih Paud belajar ngekek itu sekitar 2 hingga 3 bulan. dan ini juga tergantung pada pola perawatan harian yang anda lakukan setiap harinya. dari sekian banyak burung lovebird juga ada yang mulai bisa belajar ngekek di kisaran umur 3,5 bulan. maka dari itu bagi anda yang sedang ingin mulai mencoba untuk mencetak burung lovebird supaya bisa ngekeknya panjang anda bisa di mulai dari umur sekitar 2 hingga 3 bulan.ada juga burung lovebird yang bisa ngekek panjang tersebut di pengaruhi oleh garis keturunan burung tersebut, yang mana jika burung lovebird paud yang anda rawat dari keturunan indukan yang memiliki suara ngekek panjang, tentunya anda tinggal mengolahnya.
![]() |
Kisaran Umur Burung Lovebird Bisa Ngekek Panjang Dan Cara Perawatannya |
![]() |
Umur Burung Lovebird Bisa Ngekek Panjang Dan Cara Perawatannya |
Cara Perawatannya :
- Setiap pagi hari kurang lebih sekitar jam 7.00 burung anda keluarkan dan gantangkan di teras rumah sampai terkena sinar matahari langsung. dan kemudian anda semprot dengan memakai semprotan dengan volume sedang tapi jangan sampai basah kuyup.
- Selanjutnya burung anda jemur kurang lebih hingga jam 10.00, dengan di gantangkan di tempat yang terkena langsung sinar matahari. dan jangan lupa juga untuk membersihkan sangkar burung dari kotorannya.
- Kemudian anda berikan pemasteran sambil burung anda krodong dan tempatkan di tempat yang tenang. dengan suara dari audio mp 3 suara masteran lovebird ngekek panjang. hal ini anda lakukan kurang lebih 4 jam. hal ini juga anda lakukan setiap hari.
- Untuk pemberian pakan anda bisa berikan jenis pakan milet kiloan,dan sesekali 1 minggu sekali anda berikan Ef kangkung ataupun jagung dan toge, akan tetapi dalam hal ini anda hanya bisa memilih satu di antara semuanya dan pilih yang mana burung yang menyukainya.
Baca Juga : 2 Ciri Ciri Akurat Burung Lovebird Mental Fighter Yang Tentunya Harus Anda Ingat
Semoga dengan informasi di atas burung lovebird yang anda miliki bisa ngekek panjang, dan juga anda bisa mengetahui cara perawatannya setiap hari serta umur burung lovebird bisa ngekek panjang. dan khususnya bagi anda yang sedang mencari informasi tersebut. cukup sekian informasi mengenai dan terimakasih atas kunjungannya, semoga bermanpaat.